25 Juli 2009

Setting GPRS dan 3G HSDPA IM3 di Windows Mobile 6.1

Berikut cara yang saya terapkan pada Samsung i780 aka IJBO aka Mirage
saudara saya

Pertama kali donlot dulu settingan GPRS IM3 seperti yang ada di
http://www.balipda.com/download/review.html
pilih yang IM3 GPRS

nah setelah itu baru diganti isian settingnya dengan keterangan yang sy
copas di bawah ini
sumber:
http://blog.iqbal.web.id/2008/02/setting-gprs-3g-pada-windows-mobile-dengan-kartu-im3/

Berikut ini settingan GPRS + 3G/3,5G/UMTS/HSDPA pada Windows Mobile 6
agar bisa terkoneksi internet lewat kartu IM3, yaitu :

1. START => SETTINGS => CONNECTIONS => CONNECTIONS => MANAGE EXISTING
CONNECTIONS => EDIT
* Enter a name for the for the connection : IndosatGPRS
* Select a modem : default
* Access point name : indosatgprs
* User name : indosat
* Password : indosat (dapat pula dikosongkan atau tanpa password)
2. Biar lebih hemat lagi, pada tombol ADVANCED
* Pilih User server-assigned IP address
* Centang Use software compression
* Centang Use IP header compression
3. Kirim SMS ke 777
* reg 3g
4. Setelah itu aktifkan HDSPA, caranya START => SETTINGS => CONNECTIONS
=> HDSPA
* Centang Turn On HDSPA
5. Klik OK dan Restart Windows Mobile anda.

No virus found in this outgoing message.
Checked by AVG - http://www.avg.com
Version: 8.0.138 / Virus Database: 270.13.24/2255 - Release Date: 7/22/2009 06:00 PM

7 komentar:

Aris mengatakan...

Terima kasih atas informasi berharganya.

helmi himawan mengatakan...

kalo sett gprs simpati di treo 680 gimana caranya ya mas?

thx

Kris Budi S Halim mengatakan...

bukannya lebih gampang setting di Treo 680?

Masuk ke Pref > Network
Trus isi

Service : Telekomsel GPRS (default)
Connection : GPRS
User name : kosongkan
password : kosongkan
APN : telkomsel

tapi daftar/aktivasi GPRS dulu ke Telkomselnya lewat SMS (kalau belum pernah daftar sebelumnya).

Kalau di Treo saya langsung ada settingnya tuh

kove dhea mengatakan...

mas, hasildonlot dari balipda trus diapain, dikopi kemana ato dinstal, kok gak ada tutornya, maklum nube

helmi himawan mengatakan...

iya mas sebelumnya memakai m3 bisa dengan mudah tapi pake simpati sekarang malah gak konek2.. padahal saya dah daftar trus dah di sett seperti yang mas budi sarankan... sehabis signing on selalu canceling terus gak establish establish..

mohon sarannya

thx

Kris Budi S Halim mengatakan...

@kovadhea: hasil download lalu diinstall .. copy ke memorycard lalu jalankan

@helmi: coba diupgrade ROM dulu Treo 680nya, mungkin jadi bisa ... btw romnya apaan nih? AT&T atau yang polosan (ROW)?

helmi himawan mengatakan...

romnya polosan (ROW).. dan treo saya dh bisa online skarang..

*telat laporan..hehehe

thx ya mas kris